Visi Misi

VISI

  1. Terwujudnya lulusan yang berprestasi yang kompetitif
  2. Terwujudnya proses pembelajaran yang efektif, efesien dan menyenangkan.
  3. Terwujudnya KTSP yang sesuai dengan kebutuhan peserta didik.
  4. Terwujudnya sarana dan prasarana yang dapat menunjang proses pembelajaran yang kondusif.
  5. Terwujudnya prestasi di bidang akademik yang unggul dalam bidangnya masing.
  6. Tercapainya budaya bersih, sehat, dalam melaksanakan tugas dilingkungan sekolah.

MISI

  1. Mewujudkan lulusan yang berprestasi dengan GSA.0.5, terampil, beriman, bertaqwa dan
      memiliki keunggulan kompetitif.
  2. Mewujudkan penyelenggaraan pembelajaran aktif, kreatif, efektif dan menyenangkan
  3. Mewujudkan diversifikasi kurikulum, agar sesuai dengan kebutuhan peserta didik
  4. Mewujudkan sarana dan prasarana yang dapat, meningkatkan peserta didik
  5. Mewujudkan prestasi akademik dan non akademik yang kompetitif
  6. Mewujudkan nilai budi pekerti, agama dalam lingkungan sekolah peserta didik